PERTUMBUHAN BIBIT ANGGUR (Vitis vinifera L.) YANG DIBERI ATONIK PADA BERBAGAI PANJANG STEK

Article History

Submited : June 30, 2021
Published : June 30, 2021

Penelitian ini bertujuan untuk menentukan konsentrasi atonik terbaik pada setiap panjang stek terhadap pertumbuhan bibit tanaman anggur (Vitis vinivera L.). Penelitian didesain dengan menggunakan rancangan acak lengkap dengan pola faktorial dua faktor. Faktor pertama adalah konsentrasi atonik yang terdiri atas 0 ml/liter air,  0,5 ml/liter dan 1 ml/liter. Faktor kedua adalah panjang stek terdiri atas 15 cm, 20 cm dan 25 cm, masing-masing perlakuan diulang empat  kali. Variabel penelitian meliputi, waktu muncul tunas, jumlah tunas, panjang tunas, jumlah daun, bobot segar tanaman dan volume akar. Hasil penelitian menunjukan bahwa tidak terdapat efek interaksi atonik dan panjang stek tanaman anggur, konsentrasi atonik 1 ml/liter air memberikan pengaruh yang lebih baik terhadap pertumbuhan bibit tanaman anggur (panjang tunas, jumlah daun dan bobot segar tanaman), Panjang stek (15-25 cm) tidak berpengaruh terhadap pertumbuhan bibit tanaman anggur.

Ardaka dan Darma. 2011. Pengaruh jumlah mata tunas dan zat pengatur tumbuh terhadap pertumbuhan stek Anggur (Vitis vinivera L). Jurnal Penelitian Hutan Tanaman. 8 (2): 8l – 87.

Cahyono, B. 2010. Cara Sukses Berkebun Anggur Lokal dan Impor. Pustaka Mina. Jakarta. 124 hal
Djauhariya dan Rahardjo. 2004. Pengaruh Zat Pengatur Tumbuh terhadap Keberhasilan Perbanyakan Tanaman Anggur dengan Stek Batang. Prosiding Seminar Nasional XXV Tumbuhan Obat Indonesia: 79-86.

Febriana,S.2009. Pengaruh Konsentrasi ZPT Dan Panjang Stek Terhadap Pembentukan Anggur (Vitis vinivera L). Skripsi. Universitas Palembang.

Gornik K., M.Grzesik, and A. Mika.2007. Improvement of grapevines rooting and growth of plants under stoess conditions by Asahi SL. Folia Horticulturae Ann. 19(2): 57-67.

Hartman, H.T and D.E Kester 2016.. Plant Propagation. Principle and practices. Hall of India. New Delhi. p. 702.

Kusumo, S. 2004. Zat Pengatur Tumbuh. CV. Yasaguna. Jakarta. 37-54 hal.

Khair. H., Meizal dan Zailani. R. H. 2013. Pengaruh Konsentrasi Ekstrak Bawang Merah dan Air Kelapa terhadap Pertumbuhan Stek Tanaman Melati Putih(Jasminum sambac L). Jurnal Agrium, oktober 2013 Vol. 18 No.(2).

Kurniastuti 2015 Pengaruh Berbagai Macam Panjang Stek Terhadap Pertumbuhan Bibit Anggur (Vitis Vinivera L.) Fakultas Pertanian Program Studi Agroteknologi Universitas Islam Balitar, Blitar.

Lestari, L, 2015. Kajian Zat Pengatur Tumbuh Atonik Dalam Berbagai Konsentrasi Pada Stek Tanaman Anggur (Vitis vinivera L). Fakultas Pertanian Universitas Mochamad Sroedji Jember.

Lampira Abidin, Z. 2002. Dasar-Dasar Pengetahuan Tentang Zat Pengatur Tumbuh. Penerbit Angkasa, Bandung.

Moko, H., 2008. Pengaruh Zat Pengatur Tumbuh dan Media Tanam Terhadap Pertumbuhan Bahan Stek Anggur.Jurnal Penelitian Hortikultura Tanaman, (3)1: 25-44.

Setyowati,T. 2004. Pengaruh Pemberian Konsentrasi Atonik Terhadap Pertumbuhan Stek Anggur(Vitis Vinifera L).

Supriyanto, A &Tegopati, B 2014, Pengaruh cara sambung dan panjang stek pada perbanyakan anggur, Hortikultura, Balai Penelitian Hortikultura, Solok.
Yuniastuti. 2004. Perbanyakan Anggur. Penebar Semangat. Jakarta.
Tasnudin, T., & Kadekoh, I. (2021). PERTUMBUHAN BIBIT ANGGUR (Vitis vinifera L.) YANG DIBERI ATONIK PADA BERBAGAI PANJANG STEK. AGROTEKBIS : JURNAL ILMU PERTANIAN (e-Journal), 9(3), 612 - 620. Retrieved from http://103.245.72.23/index.php/agrotekbis/article/view/860
Fulltext