ANALISIS BEBERAPA SIFAT KIMIA TANAH PADA LAHAN KEBUN PALA (Myristica fragrans Houtt) DI DESA TUDUA KECAMATAN BUNGKU TENGAH KABUPATEN MOROWALI

Article History

Submited : February 18, 2021
Published : August 28, 2020

Penelitian ini bertujuan unutuk mengetahui beberapa sifat kimia tanah pada lahan kebun Pala (Myristica fragrans Houtt) di Desa Tudua Kecamatan Bungku Tengah Kabupaten Morowali. Penelitian ini dilaksanakan di Desa Tudua Kecamatan Bungku Tengah Kabupaten Morowali pada bulan Juli sampai September 2018. Analisis beberapa sifat kimia tanah dilakukan di Laboratoriun Analisis Sumber Daya Alam dan Lingkungan (LASDAL) Fakultas Pertanian Universitas Tadulako Palu. Penelitian ini dilakukan dengan menggunakan metode survey, penentuan lokasi penelitian dilakukan secara sengaja (purpossive sampling, berdasarkan pertimbangan aksesibilitas/ keterjangkuan. Penentuan titik-titik pengambilan contoh tanah dilakukan secara taktis. Adapun variabel amatan yang dianalisis adalah sifat kimia meliputi kemasaman tanah (pH), C-Organik, N, P, K dan KTK. Hasil penelitian menunjukkan bahwa sifat kimia dari kedua lokasi pertanaman pala memeiliki pH agak masam, C-Organik memiliki kriteria sedang, N memiliki kriteria sedang, P memiliki kriteria rendah samapi sedang, K memiliki kriteria tinggi, dan KTK memiliki kriteria sedang.

 

Agoes, A. 2010. Tanaman Obat Indonesia. Salemba Medika. Jakarta. 110 hlm.

Ariandi, E.A. (2017) Analisis Rendemen Atsiri Biji Pala (Myristica fragrans) Pada Berbagai Kelas Intensitas Cahaya Matahari Di Desa Batu Keramat Kecamatan Kota Agung Kabupaten Tanggamus. Skripsi. Universitas Lampung.

BPS. 2000. Statistik Perkebunan Indonesia. Jakarta.

Badan Pusat Statistik Kabupaten Morowali, 2016. Morowali Dalam Angka. Katalog BPS Morowali

Bustaman, S. 2007. Prospek dan Strategi Pengembangan Pala di Maluku. Jurnal Perspektif Vol. 6 No. 2: 68-74.

Direktorat Jenderal Perkebunan. 2016. Statistik Perkebunan Pala Indonesia Tahun 2016. Kementerian Pertanian Jakarta.

Foth, H.D., 1994. Fundamentals Of Soil Science. Terjemahan S. Adisoemarto. Dasar-dasar ilmu tanah. Edisi VI cetakan I. Erlangga. Jakarta. 374 hal.
Hanafiah, K. A,. 2005. Dasar-dasar Ilmu Tanah PT. Rajagrafindo Persada: Jakarta.

--------------, 2014. Dasar-Dasar Ilmu Tanah. Edisi 1 Cetakan VII, PT. Rajagrafindo Persada. Jakarta. 360 hal.

Hardjowigeno, S., 2015. Ilmu tanah. Edisi Baru Cetakan VIII, Akademik Pressindo. Jakarta. 283 hal.

Madiki, A., Guritno, B., Syekhfani & Aini, N. (2016) The Relatioship between Plant Density and Miroclimate and Nutmeg (Myristica fragrans Houtt.) Production in Nutmeg and Coconut Mixed-Planting Syistem in Wakatobi District in Indonesia. Journal of Agricultural Science. [Online] 7 (12), 187. Available From: doi: 10.5539/jas.v.7n12p187.

Marzuki, I., M.R. Uluputty., A.A. Sandra., dan M. Surahman. 2008. Karakterisasi Morfoekotipe dan Proksimat Pala Banda (Myristica fragrans Houtt). Bul. Agron. Vol. 36, No. 2: 146-152.

Marzuki, I., Joefrie, B., Aziz, S.A., Agusta, H & Surahmanet, M. (2014) Physico-Chemical Characterization Of Maluku Nutmeg Oil. International Journal of Science and Engineering (IJSE). [Online] 7 (1), 61-64. Available :doi:10.12777/ijse.7.1.

Muhklis.,2007. Analisis Tanah Dan Tanaman. USU press. Medan.

Munawar, A., 2011. Kesuburan Tanah dan Nutrisi Tanaman. Cetakan I, PT. IPB Press. Bogor. 240 hal.

Nurdjannah, N. 2007. Teknologi Pengolahan Pala. Balai Besar Penelitian dan Pengemabangan Pascapanen Pertanian, Badan Penelitian dan Pengembangan Pertanian, Bogor. Purseglove JW, Brown EG, Green SL, & Robbins SRJ. 1995. Species. Longmans, New York. 175-228.

Pairunan, L.A.K., J.L. Nenere, Arifin, S.S.R. Samosir, R. Tangkai sari, J.R. Lalopua, B. Ibrahim dan H. Atmadi, 1985. Dasar-dasar Ilmu Tanah. Perguruan Tinggi Negeri Indonesia Bagian Timur, Makassar.

Saputro, M.A., Andrawulan, N & Faridah, D.N. (2016) Physical charakterization and essential oil properties of West Sumatera mace and Nutmeg seed (Myristica fragrans Houtt.) at different ages at harvest. Journal of Pharmacognosy and Phytochemistry 5 (6), 371-376.

Simson, 2009. Tingkat Kesuburan Tanah beberapa Tipe Penggunaan Lahan pada Kedalaman 0-10 cm dengan Menggunakan Indeks Biokimia di Desa Toro Kecamatan Kulawi Kabupaten Sigi. [Skripsi]. Jurusan Budidaya Pertanian Fakultas Pertanian, Universitas Tadulako.

Thangaselvabi, T., Sudha, KR. Selvakumar, T. & Balakumbahan, R (2011) Nutmeg (Nutmeg Myristica fragrans Houtt.) – The Tween Spice – A Review. Agricultural Research Communication Centre. 32 (4), 283-293.

Warman, 2009. Sifat kimia tanah di bawah tegakan jati (Tectonagrandis L.f) Di Desa Talaga Kecamatan Dampelas Kabupaten Donggala. [Skrpisi]. Jurusan Kehutanan Fakultas Kehutanan, Universitas Tadulako.

Yudono, P., A. Maas., C. Sumardiyono., T. Yuwino dan Masyhuri., 2016. Pengantar Ilmu Pertanian. Cetakan II, Gadjah Mada University Press. Yogyakarta. 354 hal.
Moh. Said, R., Isrun, I., & Pata’dungan, Y. S. (2020). ANALISIS BEBERAPA SIFAT KIMIA TANAH PADA LAHAN KEBUN PALA (Myristica fragrans Houtt) DI DESA TUDUA KECAMATAN BUNGKU TENGAH KABUPATEN MOROWALI. AGROTEKBIS : JURNAL ILMU PERTANIAN (e-Journal), 8(4), 740 - 747. Retrieved from http://103.245.72.23/index.php/agrotekbis/article/view/745
Fulltext