ANALISIS PEMASARAN CABAI RAWIT (Capsicum frutescens L.) DI DESA KASIMBAR BARAT KECAMATAN KASIMBAR
Article History
Submited : June 27, 2023
Published : June 7, 2023
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui saluran pemasaran, margin pemasaran, dan efisiensi pemasaran cabai rawit pada masing-masing saluran pemasaran di Desa Kasimbar Barat Kecamatan Kasimbar. Penentuan responden menggunakan metode sensus dengan mengambil seluruh populasi sejumlah 25 orang petani, 3 orang pedagang pengumpul dan pengecer, dan 2 orang konsumen. Analisis yang digunakan adalah Margin Pemasaran, Margin Total Pemasaran (MT), Bagian Harga yang diterima Petani (Sf) dan Efisiensi Pemasaran (EPs). Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat dua saluran pemasaran yang terjadi di Desa Kasimbar Barat. Margin pemasaran cabai rawit yang diperoleh di Desa Kasimbar Barat pada saluran pertama sebesar Rp 5.000/Kg, sedangkan pada saluran kedua sebesar Rp 7.500/Kg. Bagian harga yang diperoleh petani dari pemasaran cabai rawit pada saluran pertama yaitu sebesar 80%, sedangkan pada saluran kedua sebesar 70%. Efisiensi pemasaran cabai rawit di Desa Kasimbar Barat pada saluran pertama diperoleh hasil sebesar 1,34% dan saluran kedua diperoleh hasil sebesar 2,24%.
Anggraini, A. 2014. Analisis Pemasaran Cabai Merah Keriting Di Desa Sidera Kecamatan Sigi Biromaru Kabupaten Sigi. e-J. Agrotekbis. 2 (6): 667-675.
Anindita, A., 2004. Pemasaran Hasil Pertanian. Papyrus. Surabaya.
Arikunto, 2006. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktek. PT. Rineka Cipta. Jakarta.
Asrianti Evi. 2014. Analisis Pemasaran Usahatani Cabai Merah kriting di desa Maku Kecamatan Dolo Kabupaten Sigi. e-Jurnal Agrotekbis. 2 (6): 660-666.
Daniel, M, 2004. Pengantar Ekonomi Pertanian. Bumi Aksara, Jakarta.
Ekasari, 2007. Analisis Margin Pemasaran Telur Itik di Kelurahan Borongloen Kecamatan Bontomarannu Kabupaten Gowa.
Hasrul A Marsaoly, 2020. Analisis Pemasaran Cabai Rawit di Wilayah Unit Permukiman Transmigrasi (UPT) Koli Kecamatan Oba Kota Tidore Kepulauan Provinsi Maluku Utara. Jurnal Biosainstek. 2 (2) : 17-25.
Irwan, N dan Fatmawati, 2021. Analisis Pemasaran Cabai Rawit (Capsicum frutescens L.) Di Desa Suka Makmur Kecamatan Patilanggio Kabupaten Pohuwato. Fakultas Pertanian Universitas Cokrominoto Palopo. Jurnal Pertanian Berkelanjutan. 9 (3) : 169-174
Kouassi CK, Koffi-nevry R, Guillaume LY. 2012. Profiles of bioactive compounds of some pepper fruit (Capsicum L.) Varieties grown in cote d’ivoire. Innovative Romanian Food Biotechnol. 11 : 23-31.
Sabang Jaharia, (2011). Sistem Pemasaran Tomat (Lycopersicum esculentum L. Mill). Di Desa Bagun Rejo Kecamatan Tenggarong Seberang Kabupaten Kutai Kertanegara. Universitas Mulawarman. Samarinda. Jurnal Agribisnis. 8 (2) : 41-47.
Soekartawi, 2002. Prinsip Dasar Ekonomi Pertanian, Teori dan Aplikasinya. PT Raja Grafindo Persada. Jakarta.
Soekartawi, 2006. Agribisnis (Teori dan Aplikasinya). PT Raja Grafindo Persada. Jakarta.
Sudiyono, A, 2004. Pemasaran Pertanian. Universitas Muhammadiyah Malang Pres. Malang.
Utaminingsih. U. B. Watemin dan Dumasari, 2009. Analisis Pemasaran Cabai Merah (Capsicum Annum) Di Desa Gombang Kecamatan Balik Kabupaten pemalang AGRITECH. XI (2) : 116-124.